Friday, February 11, 2011

Kumpulan Twit @AidilAkbar Tentang KPR

Kemarin ngomongin utang kartu kredit, hari ini kita bahas mortgage yuk alias KPR tweep, hashtag nya #finKPR ya

KPR adalah salah 1 hutang produktif (hutang bagus), karena itu Perencana Keuangan menganjurkan KPR #finKPR

Kl pun anda punya cash utk membeli rumah,slm cicilannya msh dlm rasio bagus,Perencana Keuangan menganjurkan KPR #finKPR

KPR adalah komitmen mencicil hutang jangka panjang, perhitungkan cicilan bulanan hati2 agar tidak memberatkan#finKPR

Batas maksimum cicilan hutang anda, termasuk KPR adalah 30% dari penghasilan #finKPR

Meskipun max boleh 30%, idealnya cicilan anda dikisaran 20% dari penghasilan,krn msh banyak kebutuhan lain #finKPR

Khusus cicilan KPR bs dianggap investasi,krn property adalah investasi jangka panjang sm seperti saham #finKPR

Dlm memilih bank, cari bank yg bonafid, ingat sertifikat rumah anda akan di "titip" ke mereka utk 10-15thn #finKPR

Suku bunga KPR jg akan mempengaruhi besaran cicilan,makanya ideal cicilan di kirasaran 20%a dr penghasilan #finKPR

Semakin besar uang muka (DP) semakin kecil cicilan bulanan anda, persiapkan DP dengan baik #finKPR

Pada saat anda mempersiapkan DP jangan lupa persiapkan biaya2 tambahan utk KPR rumah anda #finKPR

Biaya tambahan selain DP utk KPR:Pajak jual-beli,Bea balik nama,Bea adm&notaris,asuransji jiwa&kebakaran #finKPR

pada saat ambil KPR,selain DP, biaya lain2, siapkan juga cicilan bulan pertama yg biasanya langsung ditagih #finKPR

Besaran biaya tambahan diluar DP utk KPR antara 4-6% dari harga rumah, siapkanlah dari sekarang #finKPR

Jd kl anda siapkan DP utk KPR 25%, siapkan tambahan 6%, total disiapkan utk DP rumah 30-31%#finKPR

No comments:

Post a Comment